"RUANG PUBLIK TRADISIONAL"

4.2 Jelaskan dan berikan contoh tentang ruang publik tradisional!

Kesempatan kali ini saya akan membahas tentang apa itu ruang publik tradisional? 

Lokasi: Fly Over Slipi

4.2.1 Pengertian Ruang Publik Tradisional.

Ruang publik adalah areal atau tempat dimana suatu masyarakat atau komunitas dapat berkumpul untuk meraih tujuan yang sama, sharing permasalah baik permasalah pribadi maupun kelompok. Areal ini dapat berupa ruang dalam dunia nyata (Real Space) ataupun dunia maya (Virtual Space). Real space dapat berupa taman-taman, sekolah, gedung-gedung bersama, Gym dll. Sedangkan virtual space dapat berupa grup-grup Facebook, WhatsApp, LINE dll.

Sedangkan tradisi adalah sesuatu yang telah dilakukan untuk sejak lama dan menjadi bagian dari kehidupan suatu kelompok masyarakat, biasanya dari suatu negara, kebudayaan, waktu, atau agama yang sama. Hal yang paling mendasar dari tradisi adalah adanya informasi yang diteruskan dari generasi ke generasi baik tertulis maupun (sering kali) lisan, karena tanpa adanya ini, suatu tradisi dapat punah. 

Jadi ruang publik tradisional adalah sebuah area atau tempat dimana suatu masyarakat baik atau sebuah komunitas dapat berkumpul untuk mendapatkan tujuan yang sama dengan menggunakan kebiasaan yang lama dan menjadi bagian dari kehidupan suatu kelompok masyarakat.

Contohnya seperti taman bermain, perpustakaan dan lain sebagainya.

Sumber :

Comments

Popular posts from this blog

STRUKTUR ORGANISASI PERUSAHAAN PT. TELKOM

COMPANY PROFILE PT. BESTARI ADITAMA PERSADA

"MANFAAT DAN PERAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DALAM SEBUAH PERUSAHAAN"